Rabu, 16 September 2009

Liburan = Pengeluaran

Setiap kali liburan biasanya kita pergi ke tempat-tempat wisata yang mungkin belum sempat kita kunjungi karena ketiadaan waktu akibat sekolah ataupun bekerja.
Liburan yang konsumtif bisa mengakibatkan banyak pengeluaran. pengeluaran ini biasanya termasuk pengeluaran terencana. Pengeluaran dalam kasus ini biasanya lebih besar daripada pengeluaran harian.
Pengeluaran mungkin bisa ditekan dengan
  1. Liburan yang tidak jau-jauh dari tempat tinggal
  2. Liburan tidak harus dihabiskan dengan berbelanja atau shopping
Saran untuk liburan:
  1. Manfaatkan waktu liburan anda lebih banyak untuk bersantai , ketimbang mengeluarkan banyak tenaga untuk melakukan aktivitas rekreasi.
  2. Jangan biarkan diri anda tertekan atau stress pada masa liburan. Lakukan apa yang anda ingin lakukan pada masa liburan ini.
  3. Pergunakan waktu liburan untuk sebuah kenangan yang indah dengan berbuat sesuatu yang indah
Bagi yang berniat liburan ke luar kota, tidak ada salahnya anda mengenali lokasi baru tempat wisata biar sebagai variasi baru

1 komentar:

akmal mengatakan...

Terima kasih sudah daftar LOMBA ILC 2009,ditunggu naskahnya.........